Pengaruh Return On Asset, Earning Per Share dan Inflasi Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Yang Terdaftar Di Indeks KOmpas 100 Periode 2018-2020
DOI:
https://doi.org/10.51158/ekuivalensi.v8i1.665Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menemukan bukti empiris pengaruh Return On Asset (ROA), Earning Per Share (EPS) dan Inflasi terhadap Return saham pada perusahaan yang terdaftar di Indeks Kompas 100 periode 2018-2020. Variabel Independen dalam penelitian ini adalah Return On Asset (ROA), Earning Per Share (EPS), dan Inflasi. Variabel dependennya adalah Return Saham. Jumlah sampel yang digunakan adalah 81 perusahaan dengan menggunakan metode purposive sampling. Teknik analisis yang digunakan adalah regresi linier berganda. Sebelum dilakukan analisis regresi linier berganda, data telah melewati uji asumsi klasik untuk memastikan bahwa model regresi linier telah memenuhi asumsi dasar untuk dilakukan uji regresi linier berganda. Berdasarkan hasil analisis ditemukan bahwa (1) ROA tidak berpengaruh signifikan dengan arah positif terhadap Return Saham pada perusahaan yang terdaftar di Indeks Kompas 100 periode 2018-2020. (2) EPS berpengaruh positif dan signifikan terhadap Return Saham pada perusahaan yang terdaftar di Indeks Kompas 100 periode 2018-2020. (3) Inflasi berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap Return Saham pada perusahaan yang terdaftar di Indeks Kompas 100 periode 2018-2020. (4) ROA, EPS, dan Inflasi secara simultan berpengaruh signifikan sebesar 11,6% terhadap Return Saham pada perusahaan yang terdaftar di Indeks Kompas 100 periode 2018-2020.
References
[2] Anggrelita, Feriska. (2018). Pengaruh Profitabilitas Terhadap Return Saham Dengan Nilai Tukar Sebagai Variabel Moderasi Pada Saham Per-bankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2014-2016. Skripsi. Lampung: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Lam-pung.
[3] Eka Putra, Ferdinan dan Paulus Kindangen. (2016). Pengaruh Return On Asset (ROA), Net Profit Margin (NPM), dan Earning Per Share (EPS) Terhadap Return Saham Perusahaan Makanan dan Minuman Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (Periode 2010-2014). Jurnal EMBA. Vol. 4 No. 4 September 2016, Hal 235-245. ISSN 2303-1174. Manado: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Jurusan Manajemen Universitas Sam Ratulangi Manado.
[4] Faoriko, Akbar. (2013). Pengaruh Inflasi, Tingkat Suku Bunga Dan Nilai Tukar Rupiah Terhadap Return Saham Di Bursa Efek Indonesia. Skripsi. Yogyakarta: Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogya-karta.
[5] Febrioni, R. (2016). Pengaruh Return On Assets, Return On Equity, Earning Per Share, Dan Current Ratio Terhadap Return Saham(Pada Perus-ahaan Yang Terdaftar Di Indeks Lq45 Di Bursa Efek Indonesia Ta-hun 2011-2015). E-Proceeding of Management, 3(3), 3439–3449. Retrieved from http://repository.telkomuniversity.ac.id/pustaka/files/121492/jurnal_eproc/pengaruh-return-on-assets-return-on-equity-earning-per-share-dan-current-ratio-terhadap-return-saham-pada-perusahaan-yang-terdaftar-pada-indeks-lq45-di-bursa-efek-indonesia-tahun-2
[6] Gunadi, Gd Gilang dan I Ketut Wijaya Kesuma. (2015). Pengaruh ROA, DER, EPS Terhadap Return Saham Perusahaan Food And Beverage BEI. E-Jurnal Manajemen UNUD, Vo.4, No.6, 2015, 1636-1647. ISSN: 2302-8912. Bali: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana (UNUD) Bali.
[7] Ito, Novendri Alfin. (2017). Pengaruh Rasio Profitabilitas Terhadap Harga Saham Perusahaan Yang Terdaftar Di LQ45. Tugas akhir diterbitkan. Surabaya: Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia (STIESIA) Surabaya.
[8] Kurnia, Ade dan Deannes I. (2015). Pengaruh Return On Asset (ROA), Debt To Equity Ratio (DER) Dan Size Perusahaan Terhadap Return Saham (Studi Kasus Pada Perusahaan Sektor Property dan Real Es-tate Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2011-2014). E-Proceeding of Management : Vol.2, No.3 Desember 2015. ISSN : 2355-9357.
[9] Kusmita dan Mu’minatus. (2018). Pengaruh Variabel Ekonomi Makro, Profitabilitas dan Ukuran Perusahaan Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Sektor Perbankan di Bursa Efek Indonesia. JIATAX: Journal Islamic of Accounting And Taxes. Vol.2, No.2, September 2018. Gresik: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Gresik.
[10] Parsaroan, J. (2016). Pengaruh Return on Equity (ROE), Earning Per Share (EPS), Price Earning Ratio (PER) dan Volume Perdagangan Saham Terhadap Return Saham pada Perusahaan Manufaktur Sektor Aneka Industri Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2013-2014. Skripsi. Repository Widyatama.
[11] Prihantini, R. (2009). Ratna_Prihantini. Analisis Pengaruh Inflasi, Nilai Tu-kar, ROA, DER, Dan CR Terhadap Return Saham (Studi Kasus Sa-ham Real Estate and Property Yang Terdaftar Di BEI Periode 2003-2006). Tesis. Semarang: Universitas Diponegoro Semarang.
[12] Safitri Aziz, Nini. (2012). Pengaruh Return On Asset (ROA), Debt To Equity Ratio (DER), Tingkat Suku Bunga Dan Tingkat Inflasi Terhadap Return Saham Sektor Perbankan Di Bursa Efek Indonesia (Periode 2003-2010). Skripsi. Makassar: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Univesitas Hasanuddin Makassar.
[13] Sudirman, ., & Darwis, R. (2015). Pasar Modal dan Manajemen Portofolio. Sultan Amai Press IAIN Sultan Amai Gorontalo, (January), 201. Re-trieved from https://www.researchgate.net/publication/322696132
[14] Thahira, Zia. (2018). Pengaruh Suku Bunga SBI Dan Inflasi Terhadap In-deks Harga Saham (Studi Komparatif Pada Indeks LQ45 Dan Jakarta Islamic Index Tahun 2012-2017). Skripsi. Banda Aceh: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam Universitas Islam Negeri Ar-Raniry Banda Aceh.
[15] Tiara Muhammad, Tirza dan Syamsuri Rahim. (2015). Pengaruh Tingkat Likuiditas Dan Profitabilitas Terhadap Harga Saham Pada Perus-ahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (BEI). Tugas akhir tidak diterbitkan. Makasar: Jurusan Akuntansi FE UMI Makassar.
[16] Zakky, Awaluddin. (2011). Pengaruh Profitabilitas Terhadap Return Saham Dengan Inflasi Sebagai Variabel Moderasi Pada Perusahaan Manufaktur di Bursa Efek Indonesia Tahun 2005-2009. Skripsi. Diterbitkan. Semarang: Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Semarang.
[17] www.idx.co.id (di unduh dan di akses pada 26 Februari 2019)
[18] www.sahamok.com (di unduh dan di akses pada 26 Februari 2019)
[19] id.m.wikipedia.org (di akses pada 26 Februari 2019)
[20] www.seputarforex.com (di unduh dan di akses pada 7 Mei 2019)
[21] www.bi.go.id (di unduh dan di akses pada 16 Juli 2019)