PENGUATAN PENDIDIKAN MULTIKULTURAL DALAM PEMBELAJARAN PPKn DI SMK KARYA WATES

Authors

  • Fitri Mutmainnah Universitas Kahuripan Kediri
  • Harry Sugara Universitas Kahuripan Kediri

DOI:

https://doi.org/10.51158/koulutus.v5i2.903

Keywords:

Pendidikan Multikultural, Pembelajaran PPKn

Abstract

 

Tujuan dalam penelitian ini yaitu untuk mengetahui penguatan pendidikan multikultural dalam pembelajaran PPKn di SMK Karya Wates. Subjek penelitian ini adalah kepala sekolah, guru PPKn, serta peserta didik. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian kualitatif ini yaitu wawancara, observasi dan dokumentasi. Analisis data yang digunakan yaitu reduksi data, penyajian data, penarikan kesimpulan/verifikasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penguatan pendidikan multikultural dalam pembelajaran PPKn di SMK Karya Wates ditetapkan dalam kebijakan dokumen kurikulum dan secara operasional dilaksanakan melalui kegiatan perencanaan, pelaksanaan dan evaluasi pembelajaran. Penanaman dan menumbuhkan sikap pada nilai-nilai multikultural tersebut dilakukan melalui keteladanan, nasehat dan contoh-contoh konkrit.

 

Kata Kunci: Pendidikan Multikultural, Pembelajaran PPKn

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2022-09-30

How to Cite

PENGUATAN PENDIDIKAN MULTIKULTURAL DALAM PEMBELAJARAN PPKn DI SMK KARYA WATES. (2022). JURNAL KOULUTUS, 5(2), 117-129. https://doi.org/10.51158/koulutus.v5i2.903